Tumpeng Rebusan

Bahan-bahan Tumpeng Rebusan
  1. 1 kg Kacang tanah
  2. 2 tongkol Jagung
  3. 1/2 sisir Pisang raja
  4. 1/2 jg Kentang
  5. 1 Wortel
  6. 2 Kacang panjang
  7. 1/2 kg Baby labu siam
  8. 1/2 kg Singkong
  9. 5 butir Telur ayam
  10. 1/2 kg Ubi ungu
  11. 1/2 kg Ubi kuning
  12. 1/2 kg Ubi cilembu
Langkah Membuat Tumpeng Rebusan
  1. Rebus kacang tanah dan telur tambahkan 1 sdm garam. Diatasnya kukus pisang, singkong, jagung, dan semua ubi2an, kacang panjang, wortel dan labu siam kurang lebih 30 menit
  2. Matang, angkat dan tiriskan
  3. Tata di nampah dengan tambahan daun pandan
  4. Ini detailnya angka 25 pakai kacang panjang dan CODE pakai timun wortel dan tomat
  5. Dengan hiasan alakadarnya dan penataan yg masih blm bs rapih, tumpeng rebusan siap untuk dinikmati 🙏🥰

Belum ada Komentar untuk "Tumpeng Rebusan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Untuk Memasak aku menggunakan kompor dibawah ini


Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel