Pepaya Crispy

 Source : Cndyaprl https://cookpad.com/id/pengguna/17167903?invite_token=2Qx81srCRSP3nP65QNmouMqq&shared_at=1611501271 Di event Cookpad #PekanRayaPepaya ini lagi kepengen yang crispy and spicy. Karna bosan kalau ditumis dan di sayur jadi pepaya muda nya dibikin kripik ja deh...🥰 Alhamdulillah,,maknyuss rasanya, lumayan buat ngemil..👍🏻❤ #GA_TheNextLevel #Masaksetiapbagian #Cookpadcommunity_Tangerang #PekanRayaPepaya #belajarmasakbateng cookpad

Bahan-bahan Pepaya Crispy

  1. 1/2 bh pepaya muda
  2. 1 sdm Garam
  3. Air hangat untuk merendam
  4. Minyak untuk menggoreng
  5. Bumbu kering
  6. 5 sdm terigu
  7. 4 sdm maizena
  8. 1 sdm bawang putih bubuk
  9. 1/2 bks kaldu ayam bubuk
  10. 1/4 sdt garam

Bahan Basah

  1. 3 sdm maizena
  2. 4 sdm terigu
  3. 5-6 sdm air
  4. 1/2 sdt BPDA (optional)

Langkah Membuat Pepaya Crispy

  1. Iris tipis pepaya muda yang sudah dikupas dan dicuci.
  2. Rendam irisan pepaya ke dalam baskom yang diisi air dan garam, diamkan 5 menit, lalu tiriskan
  3. Campurkan semua bumbu. Lalu celupkan pepaya pada tepung basah setelah itu baluri dengan 
  4. Panaskan minyak, lalu Goreng pepaya satu persatu hingga kering dan crispy, taburkan bubuk cabai, sajikan.

Belum ada Komentar untuk "Pepaya Crispy"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Untuk Memasak aku menggunakan kompor dibawah ini


Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel